KARYA TULIS 2022
Prakerin/PSG adalah masa masa menyenangkan karena saat itu kita tidak berangkat ke sekolah melainkan berangkat ke tempat kerja/instansi/industri untuk melakukan praktek kerja secara langsung. Atau bahasa kerennya disebut magang.
Kegiatan yang dilakukan praktikan selama PKL /PSG
di ujikan dalam kegiatan uji karya tulis
kegiatan ini berjalan 1 hari dengan memakai 5 ruang uji , 5 ruang tunggu dan 6 kelompok di setiap ruang nya.
kegiatan ini juga meghadirkan penguji dari sekolah lain dan juga dari dunia industri.
Tujuan Penulisan Karya Tulis adalah
- Sebagai bukti telah melaksanakan Prakerin.
- Sebagai salah satu syarat untuk mengikuti ujian karya tulis.
- Untuk memenuhi salah satu syarat dalam menempuh ujian akhir prakerin tahun pelajaran 2021/2022
- Untuk memenuhi tugas yang diberikan pembimbing produktif
- Untuk melatih kemampuan siswa dalam menulis laporan secara ilmiah.
- Sebagai laporan dari hasil Praktek Kerja Industri ( Prakerin ) yang telah dilaksanakan secara tertulis.
- Memantapkan dan mengembangkan pelajaran yang diperoleh disekolah dengan penerapan didunia kerja
- Sebagai bukti tertulis bahwa siswa telah melaksanakan pakerin.
- Sebagai pedoman untuk pembuatan karya tulis selanjutnya.
- Agar siswa mampu memahami, menetapkan dan mengembangkan pelajaran yang di hapus dari sekolah dan menerapkan nya di dunia usaha kerja.
- Agar para siswa mampu mempelajari, memahami, memantapkan danmengembangkan ilmu pengetahuan yang sudah diperolehnya dari sekolah dandapat menerapkannya langsung di lapangan kerja.
- Agar siswa mampu mengembangkan dasar-dasar teori yang didapatkan dari sekolah yang berhubungan dengan hasil prakerin.
- Agar siswa dapat menuangkan pikiran ke dalam tulisan yang dapat diuji keilmiahannya.
- Agar siswa mampu mencari alternatif pencerahan masalah kejuruan sesuai dengan program studi yang dipilih dari pelaporan.
- Memberikan alternatif pemecahan masalah kejuruan dengan lebih luas dan mendalam
- Untuk menyimpulkan peningkatan wawasan dan pengetahuan siswa angkatan berikutnya
- Untuk menerapkan gambaran yang seharusnya dalam melaksanakan praktek kerja industri sampai dimana pengetahuan atau kemampuan dalam mengikuti praktek kerja
- Untuk menyimpulkan data, guna kepentingan pribadi siswa
- Untuk memantapakan siswa dalam pengembangan atau penerapan pelajaran sekolah dari hasil prakerin.
- Untuk melatih dan mengingatkan keterampilan siswa dalam membuat karya tulis.
- Mengumpulkan data, guna kepentingan sekolah dan khususnya penulis sendiri dan juga untuk menunjang peningkatan pengetahuan siswa tingkat selanjutnya
Komentar
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Upacara Hari Sumpah Pemuda 2024
Bersatu dalam Semangat Sumpah PemudaPada tanggal 28 Oktober setiap tahunnya, kita memperingati sebuah momen bersejarah, yaitu Sumpah Pemuda, sebagai tonggak persatuan bangsa Indonesia.
Selamat kepada Anna Sophia Irawan dan M. Faisal Wijaya
Selamat kepada Anna Sophia Irawan dan M. Faisal Wijaya, kandidat nomor 1, atas terpilihnya sebagai Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMK Remaja Pluit masa bakti 2024-2025! Semoga kepemimpinan
Kegiatan P5 suara demokrasi SMK Remaja Pluit
Kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan tema Suara Demokrasi di SMK Remaja Pluit melibatkan pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS. Melalui kegi
Kegiatan LDKO SMK Remaja Pluit
Kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS (LDKO) SMK Remaja Pluit untuk seleksi pengurus dan anggota OSIS Tahun Pelajaran 2024-2025 berlangsung pada hari Sabtu dan Minggu, 12-13 Oktober
Kunjungan industri kelas XI
Kunjungan industri kelas XI ke PT Amerta Indah Otsuka dan PT Yakult Indonesia Persada pada Rabu, 9 Oktober 2024, merupakan pengalaman berharga bagi para siswa. Kegiatan ini memberikan k
Penilaian Aktivitas Renang 2024 SMK Remaja Pluit
Kegiatan Penilaian Aktivitas Renang 2024 akan segera dilaksanakan dan diikuti oleh seluruh siswa kelas X, XI, dan XII. Pada kesempatan ini, setiap peserta akan dinilai dalam gaya bebas
Penghargaan untuk Atlet Silat SMK Remaja Pluit dalam Pengda DKI Open 2024
Kami mengucapkan selamat dan rasa bangga yang sebesar-besarnya kepada para siswa SMK Remaja Pluit yang telah mengharumkan nama sekolah dalam ajang Pertandingan Silat Pengda DKI Open 202
Maulid Nabi Muhammad SAW
SMK Remaja Pluit dengan bangga mengadakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada Kamis, 19 September 2024. Acara ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman serta kecintaan kit
Sparing Sepak Bola SMK Remaja Pluit VS Dwisakti FC
Pertandingan ini membantu / melatih peserta didik SMK REMAJA PLUIT mengasah keterampilan sepak bola mereka melalui pengalaman langsung di lapangan.Sparing ini menjadi kesempatan untuk m
Pengda DKI Open 2024
Tanding Silat Pengda DKI Open 2024 di Kodam Jayakarta :1. Arin Arnia Ningsih Kelas XII MPLB 2 juara III ( Perunggu)2. Putri Erwati Kelas X MPLB 2 juara III (Perunggu)3. Muhammad Restu A
Syalom selamat pagi sahabat